IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PELAKU USAHA

 

Kamis, 11 Juli 2024

 

Hari ini kegiatan identifikasi penyelesaian permasalahan dan hambatan yang dihadapi pelaku usaha dalam merealisasikan kegiatan usahanya oleh Substansi Penanaman Modal DPMPTSP Kabupaten Karangaem mengunjungi 6 pelaku usaha di Kecamatan Karangasem, Bebandem dan Selat. Keenam pelaku usaha tersebut yaitu I Gede Dirgantara (Pembuatan Bangunan Pelinggih dari Batu Tabas), I Komang Dana Arsa Buana Manunggal (Jasa Konstruksi), Temple's Restauran (Penjualan Minuman Beralkohol), I Komang Suartana (Ijin Komersial ke Rumah Tinggal), GM Conblok(Pelaporan LKPM), dan PT. Sentana Padang Tunggal (Ijin Kendaraan Bermuatan Khusus).

 

#NangunSatKerthiLokaBali

#PrakerthiNadi

#KarangasemEraBaru

#SalamPersatuanPrakerthiNadi

#PemkabKarangasem

#DPMPTSPKabupatenKarangasem

#ASNberAKHLAK

#BanggaMelayaniBANGSA

http://dpmptsp.karangasemkab.go.id/storage/artikel/6104022151720685655.jumpa pm (13).png